Resep Martabak Manis Mini telur
Bahan-bahan :
- 250 gr tepung terigu
- 400 ml susu
- 1 butir telur
- 1 sdm gula pasir
- 1/2 sdt garam
- 1/4 sdt baking powder
- 1/4 sdt baking soda
- 1/4 sdt fernivan
- 1 sdm margarin
- Air
- Susu
Toping (isi ) :
-Mesis
-kacang
-coklat
-keju
Alat
-Teflon
-Pisau
-Piring
-Baskom
Cara Membuat :
-Masukkan tepung terigu ,telur,gula pasir,dan garam kedalam baskom.
-Kemudian tuangkan air kedalam adonan setelah itu aduk sampai merata.
-Diamkan selama 20-30 menit sampai adonan mengembang .
-Setelah 30 menit aduk kembali
-Masukkan baking soda kedalam adonan sambil diaduk
-kemudian panaskan loyang
-Gunakan api yang tidak terlalu besar
-Masukkan adonan kedalam loyang
-Tunggu sampai berbentuk rongga rongga
-Setelah matang angkat
-Oleskan mentega di bagian bawah martabak
-Taburi Toping kesukaan kalian
-Potong martabak sesuai selera
-Martabak siap disajian
1 Response to "Resep Martabak Manis Mini telur"
DLE2cMBRy9jw2Dqeyj5siBohsWmNYuTE4p
Posting Komentar